Skip to main content

Posts

Showing posts from May, 2017

Miniso Beauty & Makeup Products Haul Review

Sudah pada tahu Brand Jepang yaitu Miniso ? Tahun lalu Brand Miniso launching di Jakarta , dan Produk dari Miniso juga sangat hits di berbagai Negara , Untuk Produk nya bagus-bagus, up to date dan kualitas juga lumayan bagus serta harga dapat di jangkau. Berbagai jenis Produk dari Aksesories Handphone , Home Living , Peralatan Dapur , Hingga Produk Kecantikan juga ada di jual di sini. Kali ini aku dapatin item barangnya di Kualu Lumpur pas Liburan kemarin disana , Untuk Harga Masih dapat di Jangkau kok , beberapa yang saya beli yaitu  1. Nail Polish Miniso Ada berbagai warna , banyak banget pokoknya , harga peritem kutek ini kalau gak salah RM10 , kebetulan kemarin beli 2 gratis 1. Lumayan banget kan ? 2. Moisturizing Toner Miniso  Untuk memperbaiki kulit yang kering dan area hitam di wajah. Kandungan terdiri dari Air , Betaine , Castor Oil , Allantoin , Rosa Damascena Flower Oil , Arbutin , dan beberapa kandungan yang ada di Mouisturizing ini. Untuk bau nya sang

Preloved Items Gunakan Aplikasi Prelo - Hariku Bersama Prelo

Sudah pada tahu belum Prelo ?  Ketika mendengar nama Prelo saya sudah tahu nama di Ambil dari "Preloved".   Prelo merupakan aplikasi jual beli barang bekas / preloved online yang berkualitas.  Yang kerennya Prelo itu menjual barang-barang bekas berkualitas gak KW tentunya. Gampang saja kamu menemukan brand-brand ternama di sini seperti Zara , Kate Spade , H&M , Mango , Prada dan masih banyak yang lainnya. Kamu perlu tahu kalau berbelanja Second-Hand Fashion Item atau preloved bukan berarti pelit atau pun tidak ada modal. Justru , berbelanja barang preloved merupakan salah satu alternatif yang smart dan kreatif untuk mendapatkan lebih banyak barang branded fashion item yang berkualitas, selain juga tentunya menghemat dompet kita dan juga kita mendapatkan barang yang berkelas. Kamu bisa mendownload aplikasi Prelo di App Store atau Playstore pada Gagdet kamu, dan kabar gembira dari Prelo kamu bisa mendapatkan saldo senilai Rp. 25.000 dengan mengunaka

Simple Life Vegetarian Review - Tempat Makan Vegetarian enak di KLCC

Halo semuanya , udah lama banget nih gak update blog ini... Karena kesibukan dan pekerjaan jadi gak sempat update, next time moga-moga bisa rajin update terus , Amin. Oh iya , by the way baru-baru ini saya liburan ke Kuala Lumpur Malaysia , terbang tanggal 30 April kemarin , Nah di artikel ini mau bahas tempat makan vegetarian yang akan saya reccomend kan di sini. Bagi yang Vegetarian tentu tahu lah ya kalau lagi liburan , urusan makan itu menjadi momok bagi Anda di karenakan kesusahan mendapatkan makanan yang tidak mengandung hewani. Tempat makan Vegetarian salah satunya Simple Life akan saya reviewkan di sini. Simple Life punya suatu ciri khas yaitu makanan yang mereka masak itu tidak ada MSG , Tidak ada Bahan Pewarnaan , dan pokoknya makanannya Alami. Untuk Oulet termasuk banyak banget , yang pernah saya masuki Klcc dengan Lot 10 Bukit Bintang. Saya akan review yang di KLCC terlebih dahulu , Alamatnya ada di Suria KLCC Level 2 / Lantai 2 , kebetulan waktu itu saya da